Rabu, 17 Maret 2010

POTENSI PERKEBUNAN

POTENSI PERKEBUNAN

Pada sektor perkebunan, komoditas perkebunan karet dan kelapa sawit menjadi unggulan di Kecamatan Banjar Baru, dan bahkan untuk perkebunan karet, saat ini hasil dari komoditas ini telah menjadi penopang ekonomi bagi sebagian besar masyarakat di Kecamatan Banjar Baru.
Produktivitas getah karet dari masyarakat di kecamatan Banjar Baru sangat besar dan setiap tahun meningkat, namun yang menjadi kendala adalah belum tersedianya pabrik pengolahan getah karet baik di kecamatan Banjar Baru maupun di wilayah Kabupaten Tulang Bawang, sehingga masyarakat harus menjual getah karet melalui perantara untuk dikirim ke pabrik-pabrik pengolahan getah karet di Palembang Sumatera Selatan dan daerah lainnya, untuk kemudian diekspor ke luar negeri.

Data Perkebunan Per Kampung Komoditas Karet

No.
Nama Kampung
Potensi Lahan (Ha)
KARET
Luas Areal Sekarang
Produksi(Ton) (Slab/Ha)
TBM
TM
Jmlh
Saat ini
Tahun 2010
1
2
3
4
5
6
7
8
1.
Kahuripan Jaya
675
35
621
656
3,7
4,0
2.
Jaya Makmur
598
100
225
325
3,6
4,0
3.
Pancakarsa PJ
704
30
560
590
3,7
4,0
4.
Panca Mulya
147
25
85
110
3,6
4,0
5.
Bawang Sakti J
680,5
63
435
498
3,6
4,0
6.
Bawang Tirto M
609,85
50
480
530
3,6
4,0
7.
Mekar Indah Jaya
929,5
100
279,5
379,5
3,6
4,0
8.
Mekar Jaya
585
75
200
275
3,6
4,0
9.
Balai Murni Jaya
803,25
125
178,25
303,25
3,6
4,0
10.
Karya Murni Jaya
485,25
150
100,25
250,25
3,6
4,0
Jumlah………..
6.217,35
753
3.164
3.917



Data Perkebunan Per Kampung Komoditas Kelapa Sawit


No.
Nama Kampung
Potensi Lahan (Ha)
KALAPA SAWIT
Luas Areal Sekarang
Produksi (Ton) (Slab/Ha)
TBM
TM
Jmlh
Saat ini
Tahun 2010
1
2
3
9
10
11
12
13
1.
Kahuripan Jaya
675
14
5
19
14
15,4
2.
Jaya Makmur
598
250
23
273
14
15,4
3.
Pancakarsa PJ
704
60
54
114
14
15,4
4.
Panca Mulya
147
20
17
37
14
15,4
5.
Bawang Sakti J
680,5
100
82,5
182,5
14
15,4
6.
Bawang Tirto M
609,85
50
28,85
79,85
14
15,4
7.
Mekar Indah Jaya
929,5
100
450
550
14
15,4
8.
Mekar Jaya
585
50
260
310
14
15,4
9.
Balai Murni Jaya
803,25
150
350
500
14
15,4
10.
Karya Murni Jaya
485,25
75
160
235
14
15,4
Jumlah………..
6.217,35
869
1.431,35
2.300,35



(doc.by fr)